Kamis, 26 Februari 2009

BELAJAR MEMAKNAI HIDUP


Saat mentari menyelinuti pagi

Aku mulai memutar roda pagi

Berputar untuk bangun dari tempatku tidur

Aku membasahi mukaku dengan air

Dan aku pergi ke luar dari rumah



Aku pergi berlari – lari

Melewati jalan mentari

Tidak lama kemudian aku melihat seorang kakek

Kakek yang yang sudah hampir layu

Berada di semak – semak untuk mencari kayu

Untuk dijualnya



Mengapa…

Mengapa dia bekerja sebagai penjual kayu

Mengapa dia lakukan itu

Mengapa dia tidak mencari pekerjan emas



Melihat peristiwa itu hatiku terasa teriris terhadapnya

Melihat peristiwa itu aku sadar kalau hidup seperti menghirupapi udara

Melihat peristiwa itu aku menjadi lebih bersemangat

Melihat peristiwa itu hatiku tidak gampang putus

Melihat peristiwa itu aku akan terus menyalakan otakku



Aku akan mengejar cita – citaku sampai titik darah penghabisan

Aku akan terus berdo’a

Aku akan terus belajar

Agar aku bisa sukses dimasa depan



Mungkin, dengan si penjual kayu itu selalu belajar

Tapi tak pernah berdo’a

Sehingga dia menjadi seperti sekarang

Hidup serba susah

Atau mungkin disebabkan karena hal yang lain



Kita harus ingat

Kita harus ingat untuk selalu belajar

Kita harus ingat untuk selalu berdo’a

Kita harus ingat semua itu untuk masa depan kita

Rabu, 04 Februari 2009

POSTING PERTAMA















Hai every body, ni postingku yang pertama.
Bagusssss......kan......, klo ga' bagus tolong beri
komentar yang sudah tersedia di bawah.
Nah klo kamu juga ingin tahu tentang aku tinggal
lihat di profil lengkapku. Aku sekarang sekolah di SMPN 1 Jetis


 
# JANGAN SIA - SIAKAN WAKTUMU,BELAJARLAH UNTUK MEMAKNAI WAKTU #